langsung saja ke scriptnya :p
Script :
public class konversi { //public class, pembuatan class yang bersifat public/dapat di akses untuk class-class lain dan konversi merupakan nama file tersebut.
public static void main (String [] args){ //kalau yang ini musti ada untuk memulai suatu script, dan fungsinya ane belum tau :D
angka a = new angka (); //membuat suatu class baru, tanda ( ; ) yang di sebut semicolon, berfungsi untuk mengakhiri perintah agar tidak tercampur dengan perintah-perintah lain
a.A = 82; //ini penentuan nilai untuk melakukan logikanya nantinya isi sesuai tipe data yak
a.grade ();
angka b = new angka ();
b.A = 24 ;
b.grade ();
hari c = new hari ();
c.B= 5;
c.hari ();
}
}
class angka { //ini turunan dari pembuatan class di atas
int A; //pembuatan suatu variabel dengan tipe data integer
String H; //pembuatan suatu variabel dengan tipe data string
void grade(){
if (A>75) //gerbang logika "if", dimana jika variabel A mempunyai nilai lebih dari 75
H = "A"; //ini akibatnya, maka variabel H adalah "A"
else if (A > 50)
H = "B";
else
H ="D"; //ini logika, dimana tidak ada nilai yang masuk ke kriteria-kriteria diatas maka variabel H adalah "D"
System.out.println ("Nilai Angka "+A); //ini script untuk melakukan print/output dimana yang keluar nantinya "Nilai Angka (ditambah/+) variabel A"
System.out.println ("Nilai Huruf "+H);
}
}
class hari{
int B; //pembuatan suatu variabel sama seperti diatas
String C;
void hari (){
if (B==1) //sama seperti diatas, yaitu gerbang logika if dimana bila nilai variabel B adalah 1, maka nilai variabel C adalah Senin
C = "senin";
else if (B==2)
C = "selasa";
else if (B==3)
C ="rabu";
else if (B==4)
C ="kamis";
else if (B==5)
C ="jum'at";
else if (B==6)
C ="sabtu";
else if (B==7)
C ="minggu";
System.out.println ("Nama Hari "+C); //sama seperti diatas untuk melakukan print
}
}
Output :
Catatan : Yang bergaris bawah dapat diganti sesuai kreasi, dengan ketentuan. Jika mengganti 1 kata/huruf harus diganti semua kata/huruf yang mempunyai kesamaan.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar